Lapas Banyuasin

1 Minute
Lapas Banyuasin

Sinergi Kemanusiaan: Pegawai Lapas Kelas IIA Banyuasin Ikuti Donor Darah Bersama Yonzikon Langkan

BANYUASIN – Sebagai bentuk kepedulian sosial dan sinergi dengan Aparat Penegak Hukum setempat, pegawai Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Banyuasin turut serta dalam kegiatan donor darah yang diselenggarakan oleh Batalyon Zeni Konstruksi (Yonzikon) Langkan,...
Read More
1 Minute
Lapas Banyuasin

Lapas Banyuasin Terima Kunjungan Kabid Pelayanan dan Pembinaan Kanwil Ditjenpas Sumsel

BANYUASIN – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Banyuasin menerima kunjungan dari Kepala Bidang (Kabid) Pelayanan dan Pembinaan Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Kanwil Ditjenpas) Sumatera Selatan, Misbahudin, pada Senin (10/2/25) kemarin. Turut hadir dalam...
Read More
2 Minutes
Info banyuasin Lapas Banyuasin

Tingkatkan Kewaspadaan Jelang Nataru, Kadivpas Kemenkumham Sumsel Pimpin Apel Siaga di Lapas Banyuasin.

BANYUASIN – Kepala Divisi Pemasyarakatan Kanwil Kemenkumham Sumatera Selatan Mulyadi memimpin Apel Siaga Pengamanan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 dan pemusnahan barang bukti hasil razia bagi Unit Pelaksana Teknis Pemasyarakatan Sumatera Selatan, Jumat...
Read More
1 Minute
Info banyuasin Lapas Banyuasin

Lapas Banyuasin Kembali Tabur 5000 Bibit Ikan Lele, Dukung Program Ketahanan Pangan.

BANYUASIN – Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Banyuasin Tetra Destorie bersama jajaran Seksi Kegiatan Kerja melaksanakan penaburan 5000 ekor bibit ikan Lele di kolam budidaya ikan Lapas Banyuasin, Jumat (13/12/24). Kegiatan ini merupakan...
Read More
1 Minute
Info banyuasin Lapas Banyuasin

Siap Sukseskan Kegiatan Presiden Menyapa WBP, Lapas Banyuasin Ikuti Geladi Bersih yang Kedua.

BANYUASIN – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Banyuasin mengikuti kegiatan Gladi Bersih kegiatan Presiden menyapa Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) secara virtual, Kamis (12/12/24). Kegiatan Presiden Menyapa akan diselenggarakan 13 Desember 2024 Pukul 13.00 WIB....
Read More
1 Minute
Lapas Banyuasin

Tampuk Kepemimpinan Lapas Banyuasin Resmi Berganti, Ini Sederet Prestasi Jhonny H Gultom selama Setahun.

BANYUASIN – Tampuk kepemimpinan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Banyuasin kini berganti. Kamis (31/10/24), Kepala Lapas Kelas IIA Banyuasin Jhonny H Gultom yang telah menjabat selama kurang lebih satu Tahun secara resmi dilantik sebagai...
Read More
1 Minute
Info banyuasin Lapas Banyuasin

Deteksi Dini Gangguan Kamtib, Lapas Kelas IIA Banyuasin Berkolaborasi Bersama Tiga Instansi.

BANYUASIN – Berkolaborasi bersama tiga instansi, Lapas Kelas IIA Banyuasin, melaksanakan apel siaga dan razia terhadap warga binaan lapas. Kolaborasi Lapas Kelas IIA Banyuasin itu dilaksanakan bersama Polres Banyuasin, Koramil Pangkalan Balai, Banyuasin dan...
Read More
2 Minutes
Info banyuasin Lapas Banyuasin

Penuh Haru, Lapas Banyuasin Gelar Acara Pisah Sambut Tiga Pejabat Struktural.

BANYUASIN – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Banyuasin menggelar acara Pisah Sambut Pejabat Manajerial Eselon empat dan lima. Acara ini dihadiri oleh para pejabat Lapas, pegawai, serta ibu-ibu Dharma Wanita. Kegiatan dipenuhi dengan rasa...
Read More